Spesifikasi dan Harga TV Led Sony Bravia 32 Inch KLV-32R407A |
TV Led Sony Bravia 32 Inch KLV-32R407A
Spesifikasi dan Fitur Tv Led Sony Bravia 32 Inch KLV-32R407A
- LED Backlight : Tv Led Sony Bravia 32 Inch KLV-32R407A sudah dilengkapi dengan fitur backlight sehingga tampilan tv semakin enak dipandang mata.
- Motionflow™ XR 100: Fitur ini berguna untuk menghaluskan gambar sehingga akan terlihat natural dan nampak seperti gambar yang nyata, fitur ini digunakan oleh Tv seri terbaru.
- HDMI: HDMI berfungsi sebagai penghubung antar peralatan elektronik seperti PlayStation, Xbox, dan Laptop.
- USB: Dengan adanya USB anda bisa membaca file yang ada didalam Flash USB atau untuk menonton film yang ada.
- Intelligent Picture Plus: Fitur ini berguna untuk memberikan gambar yang lebih jelas dan detail dari gambar yang cepat, seperti olah raga ataupun film action sehingga para penonton bisa melihat tanpa ada blur.
- Sound Booster: Bila kebanyakan Tv lainnya memiliki suara yang kurang bagus, Tv Led ini sudah dilengkapi dengan Sound Booster untuk meningkatkan kualitas suara yang dihasilkan sehingga akan terdengar jelas, ada juga bass dan treblenya.
- FM Radio: Bagi anda yang suka mendengarkan radio FM sekarang tv ini bisa melakukan pencarian sinyam FM dan anda bisa mendengarkan langsung dari Tv led ini.
Bagaimana untuk Harga Tv Led Sony Bravia 32 Inch? Sony Bravia KLV-32R407A dijual dengan harga Rp.3.311.000. Harga tersebut sudah termasuk PPN 10% serta garansi resmi dari Sony. Cukup terjangkau bukan?
Itu dia sedikit review singkat mengenai Spesifikasi dan Harga Tv Led Sony Bravia 32 Inch KLV-32R407A. Harga yang kami sebutkan disini hanyalah perkiraan saja, dapat berbeda di lain toko dan lain kota.
Terima kasih atas kunjungan anda pada artikel yang berkategori 32 Inch /
Sony Bravia
dengan judul Spesifikasi dan Harga TV Led Sony Bravia 32 Inch KLV-32R407A. Silahkan berkomentar dengan sopan dan baik.
0 komentar:
Posting Komentar